Jalin Sinergitas, Babinsa Datangi Perangkat Desa Jelobo

    Jalin Sinergitas, Babinsa Datangi Perangkat Desa Jelobo
    Serda Sifin sugeng rejeki Babinsa Desa jelobo Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten Melaksanakan Komsos Bersama Perangkat Desa di Kantor Desa Jelobo Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten

    Klaten - Serda Sifin sugeng rejeki Babinsa Desa jelobo Koramil 22 Wonosari Kodim 0723 Klaten Melaksanakan Komsos Bersama Perangkat Desa di Kantor Desa Jelobo Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten, (3/8/2022)

     

    Serda Sifin Selaku Babinsa Desa Jelobo mengatakan bahwa kegiatan tersebut diantaranya sebagai berikut Jalin Silaturahmi dan sinergitas dengan Aparat Pemerintah serta mencari perkembangan Covid 19 di wilayah desa Jelobo dan menghimbau untuk tetap melaksanakan protokol kesehatan.

     

    “Dengan mendatangi Perangkat desa secara langsung hasilnya akan lebih efektif. Sehingga nantinya Perangkat desa dapat menyebarluaskan informasi 2 kepada warganya dan juga sebaliknya, ” kata Serda Sifin

     

    Menurutnya Babinsa mempunyai tanggung jawab kepada semua warga yang ada di wilayah binaan dan merupakan salah satu tugas seorang Babinsa harus dekat dengan warga dan perangkat desanya.

     

    “Dengan mendapatkan informasi dan mengetahui permasalahan-permasalahan yang dihadapi warga Sebagai Babinsa dapat memberikan solusi yang baik sehingga bisa menyelesaikan permasalahan, ” Pungkas Babinsa Jelobo. (Red)

    jateng klaten
    Budiyanta

    Budiyanta

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Ceper Bersama Perangkat Desa Semarakkan...

    Artikel Berikutnya

    Wakili Danramil, Bati Tuud Ceper Rakor Persiapan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Babinsa Koramil Prambanan Hadiri Kegiatan Api Unggun Perjusa SDN 2 Cucukan
    Kirab Riyaya Undhuh-undhuh Di Kawal Babinsa Wonosari Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Wonosari
    Perkuat Silaturahmi, Babinsa Koramil Polanharjo Bantu Warga Desa Kahuman Siapkan Hajatan

    Ikuti Kami